Ribuan Masyarakat Sultra Sambut Kedatangan Nur Alam

KENDARI, CORONGSULTRA.COM – Setelah menjalani masa hukuman penjara di lembaga pemasyarakatan (Lapas) Sukamiskin, mantan Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Nur Alam kembali menginjakkan kakinya di Bumi Anoa.

Pantauan CorongSultra.com, ribuan masyarakat memadati Bandara Halu Oleo, Konawe Selatan (Konsel).

Bukan hanya di bandara masyarakat juga memenuhi jalan perempatan bandara Desa Ambaipua, Kecamatan Ranomeeto.

Kedatangan Nur alam disambut oleh tokoh adat dan tarian Mondo Tambe serta lagu salawat Nabi.

REDAKSI

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *